Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Desa Caringin Kulon Sambangi Warga Melalui Door To Door System

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Desa Caringin Kulon Sambangi Warga Melalui Door To Door System
    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Desa Caringin Kulon Sambangi Warga Melalui Door To Door System
    Polres Sukabumi Polda Jabar - Kapolsek Caringin, IPDA Sugiarto S.IP., M.M., mengapresiasi kegiatan Door To Door System (DDS) yang dilakukan oleh Brigadir Ananda Pratama, SH, Bhabinkamtibmas Desa Caringin Kulon.

    "Pada hari Kamis, tanggal 06 Juni 2024, Brigadir Ananda Pratama, SH, melaksanakan DDS dengan mengunjungi rumah warga di Kampung Caringin Lebak Rt/Rw. 03/01, Desa Caringin Kulon, Kecamatan Caringin, Kabupaten Sukabumi, " ujar IPDA Sugiarto.

    Dalam kesempatan tersebut, warga desa menyambut kedatangan Bhabinkamtibmas dengan baik. Selain itu, Brigadir Ananda Pratama, SH, memberikan beberapa himbauan kepada warga, antara lain:

    1. Menyampaikan Program Kapolres Sukabumi untuk tidak menggunakan knalpot brong atau berisik pada kendaraan bermotor.
    2. Mengajak warga masyarakat untuk menjadi proaktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.
    3. Meminta warga untuk berkoordinasi dengan pihak Kepolisian atau Bhabinkamtibmas apabila menemui kendala atau memiliki informasi seputar kamtibmas.
    4. Mengingatkan para remaja, anak, dan wanita untuk menghindari kenakalan remaja, seks bebas, penyalahgunaan narkoba, tawuran, miras, serta penggunaan knalpot bising/brong.
    5. Menekankan pentingnya melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila ada informasi mengenai peristiwa tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di wilayah Seuseupan.
    6. Memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menggunakan masker dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari guna mencegah penyakit Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA) akibat cuaca atau udara yang kurang baik.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri Ingin Kembangkan Direktorat PPA-PPO hingga Polda-Polres, Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI
    Wakapolri Resmi Membuka Pendidikan Sespimti Polri Dikreg ke-34 dan Sespimmen Polri Dikreg ke-65 TA 2025 di Lembang
    Kapolri Hadiri Tanwir I Aisyiyah, Dukung Kesetaraan Gender
    Bhabinkamtibmas  Polsek Kalibunder Polres Sukabumi  di Desa Cimahpar Sosialisasikan PPDB di SMPN 2 Kalibunder

    Ikuti Kami