Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Caringin Polres Sukabumi Melaksanakan Silaturahmi dan DDS

    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Caringin Polres Sukabumi Melaksanakan Silaturahmi dan DDS
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Caringin Polres Sukabumi Melaksanakan Silaturahmi dan DDS

    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya, AIPDA Udin, melaksanakan kegiatan silaturahmi dan DDS di Kampung Pasirangin, Rt 016/05, Desa Mekarjaya, Kecamatan Caringin, Kabupaten Sukabumi.

    Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas bertemu dengan Sdr. Oob, tokoh masyarakat Desa Mekarjaya, dan memberikan sejumlah himbauan, antara lain:

    1. Menjaga kondusifitas dan saling menghormati satu sama lain pasca Pemilu untuk tetap damai dan bersilaturahmi.
    2. Saling menghormati antar sesama umat beragama yang sedang melaksanakan ibadah puasa dengan tidak mengganggu ataupun memperlihatkan makan minum apabila tidak berpuasa, guna terjalinnya kerukunan antar umat.
    3. Menjaga keamanan lingkungan dengan mengaktifkan kembali ronda malam.
    4. Memberikan informasi kepada pihak kepolisian apabila menemukan adanya indikasi kegiatan menyimpang yang dilakukan oleh remaja.

    Kegiatan berlangsung dengan tertib dan kondusif.

    Demikian laporan ini disampaikan sebagai upaya Bhabinkamtibmas dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Desa Mekarjaya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hadiri Pelatihan Penyidik, Kapolri Minta Jajaran Cegah Potensi Kebocoran Anggaran Negara
    Dukung Asta Cita Presiden Prabowo, Polri Siap Wujudkan Swasembada Jagung 2025
    Kapolsek Gegerbitung Pimpin Apel Pagi, Tekankan Integritas dan Disiplin Anggota
    Kapolsek Cikidang Pimpin Apel Pagi dan Anev, Tegaskan Integritas dan Pelayanan Maksimal
    Kapolsek Cisolok Pimpin Apel Pagi dan Anev, Tekankan Disiplin dan Etika Anggota

    Ikuti Kami